Jumat, 20 Juli 2012

gerard mendapat Ciuman dari paus pembunuh



Gerard Pique tampak kegelian. Bukan lantaran asyik berlatih di lapangan hijau sehingga ekspresi Pique menjadi aneh. Semuanya gara-gara pemain timnas Spanyol ini asyik menerima jilatan dari paus pembunuh. Ditemui saat berkunjung ke Miami Seaquarium, Pique tampaknya tak mau kalah dari sang kekasih, Shakira, yang sudah lebih dulu dicium si paus.
Boleh dibilang keduanya berani menerima ciuman dari si paus lantaran aslinya binatang ini tak selalu ramah pada manusia. Pada 2010, sebuah pelatih di Seaworld Orlando sempat diserang oleh seekor paus pembunuh.

sumber Beritanya Kota Lahat Terkini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar